Uncategorized

ucapan selamat hari santri nasional 2025

EDITORIAL HARI SANTRI 2025 : Menjaga Martabat Pesantren, Menyelamatkan Masa Depan Santri

Hari ini, 21 Oktober 2025, kita rayakan Hari Santri Nasional. Hari untuk mengenang para ulama dan santri yang bukan hanya berjuang dengan senjata, tapi juga dengan ilmu, adab, dan ketulusan. Namun di tengah kebanggaan itu, kita juga tak bisa menutup mata terhadap kenyataan yang menyedihkan. Beberapa waktu terakhir, berita tentang pesantren kembali ramai dibicarakan. Ada …

Continue reading →

Guru Disiplin VS Guru Kejam

Pendidik yang memerintahkan murid untuk disiplin dan dia bertindak disiplin maka itulah pendidik teladan. Sedangkan pendidik yang menyuruh murid disiplin namun dirinya sendiri tidak disiplin maka itulah pendidik yang kejam. Dalam sebuah sesi training DEA ada seorang peserta yang bertanya, “Bagaimana menjalankan program bahasa (Arab dan Inggris) di lingkungan pesantren?” Saya bertanya balik, “Apakah pendidiknya …

Continue reading →

Buku Pegangan Wajib Para Pengasuh Pesantren (Musyrif/Musyrifah); Tujuh Karakter Teladan Pengasuh Pesantren

Pengasuh (musyrif/musyrifah) adalah satu organ penting dalam sebuah pesantren. Ia menjalankan peran yang sangat krusial dalam menyukseskan visi-misi pendidikan. Tugasnya tidak hanya mendampingi santri saat di kamar atau masjid, tapi dia harus siap menjadi murobbi hampir dalam segala aspek keseharian santri di pesantren. Karena itu, upgrading ilmu/skill mengasuh harus terus dilakukan. 7 Alasan kenapa buku …

Continue reading →